Roti Lauw Yang Terkenal Banget Dengan Roti Padatnya
Kuliner

Meskipun sudah terlihat tua, namun kualitas roti dan rasanya masih mampu bersaing dengan banyak toko roti baru loh. Toko-toko ini bahkan masih eksis dan ramai pengunjung hingga kini.

WowKeren - Toko roti yang berada di Jl. RS Fatmawati No.42, Jakarta Selatan ini telah berdiri sejak tahun 1940. Namun meski begitu, Roti Lauw tetap mempertahankan cita rasanya agar mendapat tempat di hati pelanggan. Jangan harapkan roti lembut yang kempes jika digigit, karena roti Lauw tetap setia memproduksi roti bertekstur padat.

Selain di tokonya, hingga kini roti Lauw bisa dibeli lewat penjaja roti keliling yang menggunakan gerobak khas berwarna dominan biru dan putih. Kalau zaman sekarang roti Lauw mulai punya tampilan modern, pada jaman dulu roti Lauw dibungkus dengan kertas roti dan bukannya plastik seperti sekarang. Mampir juga yuk di tempat makan es krim legendari di sini.

(wk/putr)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel