Tipu Balik Serta Ancam Penelepon Tak Dikenal Jika Ingin Terhindar dari Penipuan Telepon dan SMS
Tekno

Ada beberapa cara yang bisa kita lakukan untuk menangkal penipuan via telepon dan SMS agar tidak sampai mengalami kerugian. Mau tahu apa saja itu? Simak informasinya berikut ini.

WowKeren - Ketika kamu sadar sedang menjadi target penipuan, tidak ada salahnya untuk menggoda penipu dengan balik menipunya. Misalnya kamu bisa membalas SMS-nya dengan menyebutkan nominal uang yang jauh lebih besar dari yang disebutkannya. Hal ini memang tidak berpengaruh apa-apa, tapi mungkin bisa membuat si pelaku kesal dan malas mengirimkan SMS penipuan padamu lagi.

Atau kamu juga bisa mengancam pelaku dengan mengatakan kalau panggilannya denganmu sedang kamu rekam. Dengan melakukan itu, penelepon tak dikenal biasanya akan langsung menutup teleponnya tanpa diminta. Sebab dengan merekam panggilan suara, identitasnya dapat dilacak. Para penipu biasanya sangat menghindari reaksi seperti ini dari calon korbannya.

(wk/eval)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait
Berita Terbaru