Dari hasil kunjungan yang dilakukan Dinas Pendidikan ke sejumlah sekolah di Jatim, ditemukan beberapa kasus siswa yang stres karena terlalu lama tidak sekolah tatap muka.
Satgas COVID-19 Kabupaten Temanggung menyebutkan adanya tiga orang guru yang meninggal dunia akibat terpapar COVID-19. Ketiganya meninggal dalam kurun waktu bulan November 2020 ketika dirawat di rumah sakit.
Federasi Serikat Guru Indonesia (FSGI) mencatat ada sejumlah sekolah yang melanggar aturan Surat Keputusan Bersama (SKB) 4 Menteri dengan membuka sekolah tatap muka diam-diam.
Mendikbud Nadiem Makarim angkat bicara menanggapi pertanyaan kapan sekolah tatap muka akan kembali dibuka. Sebab saat ini pandemi COVID-19 mengharuskan penerapan PJJ.
Sekretaris Jenderal Komnas Pendidikan Andreas Tambah bahkan mengakui adanya penurunan mutu pendidikan sejak penerapan pembelajaran jarak jauh (PJJ) di kala pandemi.
Wakil Ketua Komisi X DPR Abdul Fikri Faqih kembali mengkritik langkah Mendikbud Nadiem yang membagikan laptop dan perangkat teknologi informasi dan komunikasi (TIK) di daerah 3T untuk pelaksanaan PJJ.
Rencananya, akan ada 18 sekolah SMP yang akan menggelar uji sekolah tatap muka ini. Jumlah ini mengerucut dari rencana semula yang berjumlah 21 sekolah
Federasi Serikat Guru Indonesia (FSGI) menilai belum ada regulasi yang jelas mengenai PJJ sehingga sekolah tetap melaksanakan PJJ dengan kurikulum yang sudah ada
FSGI melaporkan dampak mengerikan pelaksanaan pembelajaran jarak jauh (PJJ) bagi siswa selama pandemi COVID-19. Kementerian Kesehatan (Kemenkes) diminta untuk segera turun tangan.
Biro Kerja Sama dan Hubungan Masyarakat Kemendikbud memberi tanggapan soal siswa SMP di Jakarta yang nilai 1 semesternya kosong lantaran tak memiliki fasilitas elektronik untuk mengikuti pembelajaran secara daring.
Zainuddin yang juga merupakan Anggota DPR bidang pendidikan, olahraga dan sejarah ini menilai jika kebijakan Nadiem selama ini hanya menjamah sarana dan prasarana belajar.
Di Indonesia, pemberian subsidi kuota baru kali ini dilakukan. Kurang dari sebulan, pemerintah telah menyalurkan bantuan sosial berupa internet gratis ke puluhan juta penduduk
Komisi Perlindungan Anak Indonesia ( KPAI) meminta Dinas Pendidikan Sulawesi Selatan melakukan pemeriksaan terhadap kepala sekolah tempat MI (16) belajar.
Pihak sekolah mencurigai pelaku yang mengundurkan diri di hari pencurian diduga terjadi. Sang kepala sekolah disebut menemukan kotak-kotak tablet android yang telah kosong.
Wali Kota Tri Rismaharini menyatakan jika saat ini, data penyebaran COVID-19 di Surabaya terus menunjukkan tren penurunan. Saat ini tinggal 143 pasien yang masih dalam perawatan
Diberitakan sebelumnya, seorang siswi SMA di Gowa, Sulawesi Selatan, diduga melakukan bunuh diri, akibat depresi menghadapi pembelajaran jarak jauh (PJJ) daring.
Wali Kota Solo FX Hadi Rudyatmo melaporkan orangtua siswa ke polisi. Hal ini disebabkan karena orang tua nekat menggadaikan ponsel pintar milik anaknya hasil pemberian pemerintah
Seorang siswi SMA di Gowa, Sulawesi Selatan berinisial MI (16 tahun) nekat bunuh diri dengan meminum racun rumput diduga depresi dengan banyaknya tugas-tugas daring dari sekolahnya.
Nadiem berharap program ini mampu meringankan beban guru di masa pandemi COVID-19. Para mahasiswa ini akan terjun langsung mengajar di lingkup terkecil
Sebelum membuka sekolah tatap muka untuk siswa SD, Pemkot Surabaya memberikan imunisasi kepada para pelajar secara bertahap. Program ini dilakukan untuk meningkatkan imun para siswa di tengah pandemi COVID-19.