Semur Berasal Dari Bahasa Belanda 'Smoor'
Kuliner

Ramai digemari dan banyak dijual di Indonesia, makanan-makanan ini awalnya ternyata berasal dari luar negeri.

WowKeren - Semur. Makanan daging berkuah kecap ini kerap menjadi hidangan spesial yang sangat nikmat jika disantap dengan nasi hangat. Makanan bercita rasa manis dan gurih ini juga dilengkapi dengan sentuhan rasa rempah-rempah yang Indonesia banget. Namun, sudah tahukah kamu kalau semur ternyata juga makanan adaptasi dari Negeri Kincir Angin, Belanda?

Semur ternyata berasal dari makanan Belanda yang bernama smoor. Orang Belanda biasa menyajikan smoor ini dengan potongan bawang bombay dan juga tomat segar. Jadi, jangan kaget jika kamu nantinya menemukan makanan yang mirip dengan ini ketika berkunjung ke Belanda.

(wk/silm)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel