Nyeri di Sekitar Kantung Celana
Health

Apa kamu memiliki kebiasaan mengantongi ponsel di saku? Jika iya, sebaiknya hentikan kebiasaan tersebut. Sebab tujuh gangguan kesehatan ini akan mengintaimu.

WowKeren - Ada penelitian yang menyebutkan bahwa menyimpan ponsel di saku celana dapat melemahkan area panggul dan menurunkan kepadatan tulang. Hal ini disebabkan karena tekanan dari ponsel akan menimbulkan rasa sakit berkepanjangan di sekitar kantung celana dan bagian paha.

Kondisi tersebut akan semakin berbahaya jika ukuran ponselmu cukup besar yakni sekitar 5 inchi ke atas karena tekanannya akan semakin besar juga. Selain itu, terlalu sering mengantongi ponsel juga bisa membuatmu menderita luka bakar ringan hingga sedang. Hal ini disebabkan ponsel yang selalu menyala saat dikantongi akan menghasilkan panas yang berbahaya bagi kulit.

(wk/eval)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait
Berita Terbaru