
Kamar tanpa jendela pada umumnya akan memunculkan kesan lembap dan suram karena minimnya pencahayaan. Kamu perlu cara untuk membuat kamar tetap nyaman dengan udara segar.
- Jan 13, 2021
WowKeren - Kipas angin biasa saja tidak cukup. Kamu perlu yang namanya exhausted fan. Keberadaan kipas ini akan mengurangi udara pengap di kamarmu. Berbeda dari kipas biasa, exhausted fan dibuat untuk melancarkan sirkulasi udara dalam ruangan.
Kipas angin ini akan bekerja dengan menyedot udara kotor di dalam ruanganmu. Udara kotor akan membuat kamarmu menjadi bau. Sehingga dengan adanya kipas ini maka udara di kamar akan terasa lebih segar.
(wk/zodi)