Hindari Atau Lunasi Utang
Pexels
SerbaSerbi

Ancaman Resesi atau krisis ekonomi tengah menghantui masyarakat Indonesia terutama para kawula muda. Tak perlu panik, yuk simak 9 tips bijak berikut guna bertahan di tengah ancaman resesi.

WowKeren - Utang adalah persoalan yang harus dihindari ketika resesi terjadi. Karena itu, sebisa mungkin hindari berutang di tengah ancaman resesi. Bagi Anda yang masih memiliki utang, segera lunasi agar tak menjadi beban ketika resesi terjadi. Saran itu disampaikan perencana keuangan Paul Deer.

"Jika Anda memiliki utang berbunga tinggi, mulailah berfokus untuk membayarnya. Tidak hanya akan membantu Anda bersiap jika Anda kehilangan pekerjaan, tetapi suku bunga juga diperkirakan akan bergerak lebih tinggi kala resesi terjadi," papar Paul.

(wk/Sisi)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait