Cari Tempat Tinggal Di Lingkungan Yang Aman
Pexels
SerbaSerbi

Belakangan banyak dijumpai kasus kejahatan kejam seperti pembunuhan sampai mutilasi. Buat kamu si anak rantau dan tinggal sendiri, yuk selalu mawas diri dengan 12 tips aman berikut ini.

WowKeren - Hal pertama yang perlu dilakukan oleh anak rantau adalah mencari tempat tinggal di lingkungan yang aman. Pastikan tingkat kejahatan di lingkungan tempat tinggal Anda sangat minim bahkan jarang terjadi. Anda bisa mencari tahu informasi tersebut kepada warga yang tinggal di lingkungan setempat.

Saran itu disampaikan oleh pakar keamanan bernama Amanda Li. "Saat mencari apartemen, pertimbangkan keamanan masyarakat sekitar. Teliti tingkat kejahatan lokal, bicarakan dengan tetangga tentang pengalaman mereka," kata Amanda Li.

(wk/Sisi)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait
Berita Terbaru