Batasi Penggunaan Media Sosial
Pexels/Pixabay
Lifestyle

Viral konsep gaya hidup slow living yang dipercaya mendatangkan banyak manfaat. Tertarik mencoba? Begini 10 kiat-kiatnya jika ingin menerapkan gaya hidup slow living.

WowKeren - Hal pertama yang perlu dilakukan ketika ingin hidup slow living adalah mengurangi pemakaian ponsel dan media sosial. Alih-alih sibuk dengan layar gadget, orang-orang slow living lebih senang berinteraksi langsung dan membangun relasi sosial di dunia nyata.

Dengan tak menggunakan media sosial, Anda akan lebih memaknai dan menghargai hidup. Anda juga tak iri atau risau dengan pencapaian orang lain. Sebaliknya, Anda akan semakin fokus memperbaiki diri mencapai goals Anda.

(wk/Sisi)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait
Berita Terbaru