Waspada Banjir Sejak Dini Dengan Pantau Curah Hujan Dari Media
SerbaSerbi

Dengan terbatasnya petugas evakuasi banjir di Jakarta, membuat banyak warga terpaksa mengungsi sendiri dengan pengetahuan evakuasi seadanya dan cenderung membahayakan.

WowKeren - Jika kawasan rumah kalian memiliki riwayat banjir sebelumnya, ada kemungkinan suatu saat akan terkena banjir kembali ketika hujan lebat. Untuk itu, ketika mendapati hujan lebat yang datang terus menerus, segera lakukan pantauan curah hujan di berbagai media.

Akan lebih baik apabila Anda terus memantau berita tentang curah hujan di wilayah tempat kalian tinggal. Kalian bisa mengecek berita tersebut melalui sosial media TMC Polda atau cari tahu langsung di Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG). Tujuannya agar kalian terus waspada terhadap banjir.

(wk/putr)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait