Ketidakseimbangan Sistem Opioid Otak
pixabay
SerbaSerbi

Kleptomania adalah penyakit psikologis di mana seseorang kesulitan menahan dorongan atau keinginan untuk terus mencuri. Kenali 7 faktor pemicu munculnya perilaku kleptomania.

WowKeren - Dorongan atau keinginan untuk melakukan sesuatu diatur oleh sistem opioid pada otak sehingga ketidakseimbangan dalam sistem ini membuat penderita kesulitan menahan dorongan. Hal ini berbahaya bila yang muncul adalah dorongan bersifat negatif. Psikiater Daniel B. Block, MD membenarkan hal tersebut.

"Beberapa penelitian telah mengaitkan munculnya kleptomania dengan disfungsi di lobus frontal otak. Kondisi ini mengakibatkan gangguan kognitif seperti kehilangan memori dan kesulitan menimbang hal baik dan buruk yang merujuk pada perilaku kleptomania," terang Daniel.

(wk/Sisi)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait