Dikta sering sekali mengunggah momen manis dengan sang ibu, Endang Pratiwi. Keduanya terlihat kompak bahkan sang penyanyi menyematkan julukan unik pada sang ibu.
- Dec 7, 2023
Pemilik nama Pradikta Wicaksono ini kerap mengunggah potret lawas keluarga. Di masa kecilnya, Dikta terlihat memiliki badan yang gembul menggemaskan. Ia juga menyoroti mama Endang yang merokok di foto. Di lain kesempatan, Dika pernah bercerita bahwa ibunya adalah perokok berat.
(wk/rosi)