Kacang-Kacangan Membantu Arteri Melebar
Health

Darah juga mengantarkan oksigen agar kerja sama sistem metabolisme dan organ tubuh berjalan baik. Maka penting untuk menjaga aliran darah tetap lancar.

WowKeren - Makanan selanjutnya adalah kacang-kacangan. Makanan ini baik untuk meningkatkan sirkulasi darah dan juga kaya magnesium dan L-arginine. Magnesium sendiri merupakan mineral penting yang membantu arteri rileks sehingga dapat mengembang dan berkontraksi.

Sementara L-arginine sendiri dapat memproduksi oksida nitrat, yakni senyawa yang membantu arteri melebar. Kacang-kacangan bisa menjadi camilan sehat untuk jantung lantaran mengandung lemak tak jenuh tunggal, vitamin E dan serat yang dapat menurunkan kolesterol jahat dalam darah.

(wk/nris)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait
Berita Terbaru