Ikan Akan Mengurangi Patah Hati
Health

Patah hati bukan hal sepele lantaran dapat berubah menjadi depresi. Simak di sini cara mengatasinya.

WowKeren - Siapa yang tak suka ikan? Wah, kalian bakal rugi banget kalau tidak suka mengonsumsi makanan satu ini. Ikan mengandung asam lemak omega 3 yang dapat membantu mengatasi depresi. Tentu hal ini juga baik bagi kalian yang tengah galau.

Tak hanya itu, vitamin yang terkandung di dalamnya mampu memproduksi hormon pendorong perasaan menjadi lebih baik. Maka dari itu, mari konsumsi ikan demi menjaga kesehatan mental kalian.

(wk/nris)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait