Jangan Menggosok Tubuh Terlalu Keras Karena Bisa Bikin Iritasi
Health

Sekilas mandi memang terlihat sepele dan tidak menimbulkan efek buruk. Namun beberapa orang nyatanya memiliki kebiasaan saat mandi yang ternyata bisa menimbulkan efek buruk untuk kesehatan.

WowKeren - Banyak orang yang memiliki kebisaan menggosok tubuhnya dengan spons mandi atau handuk agar semakin bersih. Padahal pada dasarnya, menggosok tubuh dengan tangan saja sudah cukup membersihkan kulit kalian dari kotoran yang menempel.

Jika kalian ingin menggunakan spons mandi, pastikan untuk tidak meletakkannya di kamar mandi dan rutin mengganti spons mandi secara berkala. Selain itu permukaan spons mandi cenderung kasar dan bisa menghilangkan pelindung alami kulit sehingga menimbulkan iritasi. Intip juga obat rumahan yang bisa mengatasi iritasi di sini.

(wk/putr)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait