Tisu Kering atau Basah
SerbaSerbi

Saat memasuki era new normal, kita diharuskan untuk mengikuti protokol kesehatan tertentu agar tetap terhindar dari virus Corona. Selain itu, sebaiknya bawa juga 8 barang ini setiap pergi keluar rumah untuk meminimalisir risiko penularannya.

WowKeren - Tisu basah juga penting dibawa saat keluar rumah di era new normal. Tisu basah diklaim mampu membunuh berbagai zat patogen yang menempel pada telapak tangan. Pasalnya tisu basah mengandung bahan kimia seperti alkohol yang dapat membunuh bakteri dan virus dengan metode denaturasi, yakni dengan cara menghancurkan struktur protein dalam sel bakteri dan virus yang dapat menyebabkan penyakit.

Selain tisu basah, kamu juga bisa membawa tisu kering saat beraktivitas di luar rumah. Tisu kering dapat kamu gunakan setelah mencuci tangan dengan air mengalir dan sabun, karena kebanyakan tempat umum tidak menyediakannya. Tapi ingat, jangan sampai menyimpan tisu kotor di dalam tas karena dapat mengkontaminasi barang-barangmu dengan bakteri, kuman hingga virus.

(wk/eval)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait
Berita Terbaru