Melakukan Aktivitas Fisik yang Terlalu Berat
Health

Untuk mempercepat proses pemulihan setelah melahirkan secara caesar, ada beberapa hal yang sebaiknya dihindari ibu. Penasaran apa saja itu? Simak informasi lengkapnya berikut ini.

WowKeren - Setelah menjalani operasi caesar, usahakan untuk tidak melakukan aktivitas fisik yang terlalu berat karena kondisi tubuh Anda masih sangat lemah dan bekas luka belum sepenuhnya kering. Sebaiknya tunggu sampai tubuh Anda sudah benar-benar pulih dan fit. Meski begitu, bukan berarti Anda hanya berbaring saja di rumah. Usahakan untuk tetap bergerak seperti berjalan kaki dan menggendong bayi.

Meski harus berlatih berjalan, usahakan untuk tidak naik turun tangga ya. Aktivitas ini dapat menyebabkan peningkatan tekanan di dalam perut yang bisa menyebabkan luka operasi rentan terbuka dan hernia. Sebaiknya Anda hindari aktivitas ini selama 3-6 bulan setelah menjalani operasi caesar.

(wk/eval)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait