Matikan Bluetooth Saat Tak Digunakan
Unsplash/Sten Ritterfeld
Tekno

Marak kejahatan Malware di mana dalam hitungan detik isi saldo ATM dengan mudahnya dikuras habis. Yuk, cari tahu tips mengamankan m-Banking dari serangan hacker dan kejahatan siber.

WowKeren - Jangan lupa mematikan fitur Bluetooth pada ponsel bila dirasa sudah tak terpakai. Serangan terhadap koneksi Bluetooth yang tidak diamankan dengan benar dapat memberi peretas akses ke informasi, perangkat, dan jaringan sensitif lainnya.

Karena itu, pastikan Bluetooth ponsel Anda dinonaktifkan bila tak ingin muncul kejahatan malware. Anda juga harus berhati-hati ketika hendak berkirim data melalui Bluetooth dengan seseorang yang tak Anda kenal dekat.

(wk/Sisi)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait