Cari Tahu Informasi Valid Seputar Harga, Venue & Tanggal Konser
Pexels
SerbaSerbi

Masyarakat tengah resah terkait maraknya kasus penipuan tiket konser. Tak mau jadi korban penipuan tiket konser? Yuk, simak 10 tipsnya di ulasan berikut ini.

WowKeren - Selain itu, Ketua APMI, Dino Hamid juga mengimbau agar masyarakat lebih dulu menelisik harga, tanggal dan lokasi venue konser digelar. Informasi dasar semacam ini bisa menghindarkan Anda dari kasus penipuan tiket. Pasalnya, tak jarang para calo bodong menjual tiket konser lebih murah bahkan lebih mahal dari harga resminya.

"Masyarakat harus cermat. Tidak hanya lihat siapa yang perform, tapi profiling siapa yang buat acaranya. Jadi harus mulai belajar identifikasi. Karena kalau nggak kaya gitu, bisa mudah terjebak dan tertipu. Google paling sederhana. Cek artisnya, apakah benar mereka konser di situ dan di tanggal tersebut. Adminnya akan menjawab," imbau Dino.

(wk/Sisi)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait