Pastikan Keaslian Tiket
Rawpixel
SerbaSerbi

Masyarakat tengah resah terkait maraknya kasus penipuan tiket konser. Tak mau jadi korban penipuan tiket konser? Yuk, simak 10 tipsnya di ulasan berikut ini.

WowKeren - Usai menerima tiket dari pihak ketiga, langkah selanjutnya yang bisa dilakukan adalah memastikan keaslian tiket. Pasalnya, Anda terancam tak bisa memasuki venue konser bila tiket yang dipegang memiliki kode atau barcode palsu. Saran ini disampaikan salah satu Blink, Alia.

"Mungkin secara sekilas itu terlihat sama, tapi kalau di-zoom itu font-nya beda. Hurufnya juga beda, harusnya besar jadi kecil, kecil malah besar. Sama juga kayak nomor telepon, harusnya +62 tapi ditulisnya 08," kata Alia.

(wk/Sisi)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait
Berita Terbaru