Gonore Menyebar Karena Kontak Seksual
Health

Munculnya keputihan terkadang membuat sebagian was-was. Hal tersebut memang patut dilakukan apabila kalian mengalami keputihan yang tidak normal.

WowKeren - Gonore merupakan penyakit menular yang disebabkan karena infeksi bakteri. Penyakit ini biasanya ditularkan ketika seseorang melakukan kontak seksual dengan penderita atau cairan tubuh mereka. Nama lain gonore adalah kencing nanah.

Gejalanya juga sulit dideteksi, lho. Biasanya terlihat setelah 10 hingga 20 hari setelah terinfeksi. Pada wanita penyakit ini ditandai dengan keluar cairan dari vagina yang berwarna sedikit kehijauan serta menyerupai krim. Frekuensi buang air kecil juga menjadi cukup sering, bengkak pada vulva, muncul bercak darah ketika tidak menstruasi, rasa nyeri pada pinggul dan lainnya.

(wk/nris)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait
Berita Terbaru