Enggak Perlu Takut Mahal Karena Biaya Pap Smear Ini Terjangkau
Health

Pap smear adalah prosedur pengambilan dan pemeriksa sel dari leher rahim, untuk melihat tanda kanker serviks. Meski tes ini sangat penting, tetapi masih banyak wanita yang belum menjalani pemeriksaan pap smear karena kurangnya informasi.

WowKeren - Banyak orang yang masih belum melakukan pap smear karena takut memakan biaya mahal. Namun faktanya pap smear ini bisa dibilang cukup terjangkau mengingat jaraknya yang lama satu sama lain. Dilansir dari Alodokter, tes pap smear biasanya dikenakan biaya sekitar Rp 200 ribu hingga Rp 1 juta tergantung rumah sakit dan laboratoriumnya.

Maka dari itu kalian harus menghindari kanker serviks. Simak di sini kebiasaan buruk yang bisa sebabkan kanker serviks. Intip juga bahan makanan ajaib yang bisa membunuh sel kanker di sini.(wk/putr)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait