Ampas Kelapa
SerbaSerbi

Ada beberapa bahan dapur yang dapat digunakan sebagai penyubur tanaman atau pupuk alami. Penasaran apa saja itu? Langsung saja yuk simak informasi selengkapnya berikut ini.

WowKeren - Ampas kelapa ternyata juga dapat digunakan sebagai pupuk organik untuk tanaman. Penelitian menunjukkan bahwa ampas kelapa mengandung kadar protein dan lemak kasar yang cukup tinggi. Kandungan tersebut dapat membantu penyuburan serta mempercepat tanaman untuk berbunga dan berbuah. Caranya mudah, sebab Anda hanya perlu memanfaatkan sisa limbah perasan kelapa yang tidak terpakai untuk pupuk tanaman.

Demikian delapan bahan dapur yang dapat digunakan sebagai penyubur tanaman yang telah WowKeren rangkum untuk kalian. Simak juga artikel ini untuk mengetahui berbagai tanaman yang bagus untuk kesehatan. Selain itu, Anda juga bisa menyimak artikel ini untuk mengetahui berbagai bahan makanan yang bisa ditanam di dalam pot.

(wk/eval)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait
Berita Terbaru