Stres
Unsplash/Nik Shuliahin
Health

Kurang tidur mampu mempengaruhi suasana hati sehingga bukan tidak mungkin akan membuat Anda lebih mudah murung, cemas, hingga depresi sehingga perlu segera diatasi.

WowKeren - Musibah atau masalah yang menimpa seseorang terkadang bisa membuatnya memikirkan hal tersebut hingga berlarut-larut. Alhasil, terus memikirkannya justru akan membuat Anda terjaga sepanjang malam.

Melansir WebMD, dokter mungkin menyebut kondisi ini sebagai insomnia akut namun akan hilang dengan sendirinya selama beberapa malam. Kekhawatiran jangka panjang, gangguan kecemasan, maupun rasa panik dapat menyebabkan insomnia kronis yang lebih serius.

(wk/zodi)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait
Berita Terbaru