Propylene Glycol Sering Terdapat Di Sabun Wajah Tapi Bisa Bikin Iritasi
Lifestyle

Tak sedikit produk perawatan kulit mengandung bahan pengawet yang bisa berdampak serius terhadap kesehatan. Selain itu ada pula zat kimia lainnya yang digunakan dalam skincare dan ternyata berbahaya jika dipakai terus-menerus.

WowKeren - Propylene Glycol merupakan kandungan kimia turunan dari petroleum ini biasa ditemui pada produk skincare, lipstik dan sampo. Propylene Glycol terdapat pada produk kecantikan seperti pembersih muka, pelembab muka, dan produk kecantikan yang biasanya bersifat cair.

Di dalam produk kecantikan biasanya Propylene Glycol dapat bersifat sebagai pengental. Namun pada kulit sensitif, penggunaannya dapat menimbulkan kemerahan. Menurut National Library of Medicine, zat ini masuk dalam klasifikasi irritant atau zat yang mampu membuat kulit iritasi.

(wk/putr)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait