Bersihkan Tempat Tinggal Secara Berkala Bisa Bantu Jaga Kesehatan
Health

Pencemaran udara dapat menyebabkan berbagai masalah kesehatan termasuk ISPA (Infeksi Saluran Pernapasan Akut). Bagaimana caranya agar tetap sehat ketika terpapar polusi udara?

WowKeren - Bahan kimia dan alergen dari polusi udara bisa terkumpul dan menumpuk menjadi debu di lingkungan maupun di dalam rumah. Bersihkan lingkungan tempat tinggal kalian secara berkala agar lingkungan rumah tetap bersih. Namun kalian tidak dianjurkan untuk menyapu.

Hal ini untuk meminimalisir penyebaran polusi udara. Kalian dianjurkan untuk membersihkan rumah dengan menggunakan vakum yang mengandung filter high efficiency particulate air (HEPA). Vakum atau pembersih jenis ini dapat mengurangi debu dan kotoran yang terbuat dari bahan kimia brominated (PBDEs), serta alergen seperti serbuk sari, bulu hewan peliharaan, dan tungau debu.

(wk/putr)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait