Ganti Kantong Plastik dengan Tas Belanja
SerbaSerbi

Karena masyarakat lebih banyak berdiam di rumah selama Pandemi Corona, limbah rumah tangga yang dihasilkan pun akan semakin bertambah. Karena itulah alangkah baiknya untuk meminimalisir limbah rumah tangga dengan beberapa tips ini.

WowKeren - Salah satu penyumbang limbah plastik terbesar adalah kantong plastik yang kita peroleh saat belanja. Padahal sampah plastik termasuk limbah rumah tangga anorganik yang sulit untuk diuraikan dan diolah kembali. Karena itulah alangkah baiknya untuk meninggalkan kantong plastik saat sedang belanja untuk mengurangi limbah rumah tangga.

Sebagai gantinya, sebaiknya kamu membawa tas belanja sendiri. Gunakan kanvas atau reusable bag saat sedang berbelanja. Sedangkan untuk membungkus makanan yang dibeli, alangkah baiknya untuk membawa kantong kertas maupun wadah kaca yang kamu bawa dari rumah.

(wk/eval)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait