Ubah Sampah Organik Menjadi Kompos
Getty Images/Kari Hoglund
SerbaSerbi

Karena masyarakat lebih banyak berdiam di rumah selama Pandemi Corona, limbah rumah tangga yang dihasilkan pun akan semakin bertambah. Karena itulah alangkah baiknya untuk meminimalisir limbah rumah tangga dengan beberapa tips ini.

WowKeren - Sampah organik merupakan jenis limbah rumah tangga yang dapat didaur ulang. Pasalnya limbah yang sebagian besar berasal dari makanan sisa ini cukup gampang terurai di alam. Karena itulah sebaiknya jangan buang atau bahkan membakar sampah organik yang ada di rumah.

Sebagai gantinya, olah kembali sampah organik menjadi pupuk kompos yang bisa digunakan untuk tanaman hias maupun tumbuhan yang ada di halaman rumah. Sebagai langkah awal, sebaiknya pisahkan tempat pembuangan sampah plastik dan organik di dalam rumah. Setelah itu baru deh kamu bisa mengolah sampah organik menjadi pupuk kompos.

(wk/eval)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait