Ajarkan Menabung Sejak Dini
Lifestyle

Tidak perlu pakai cara yang terlalu kaku untuk membiasakan anak hidup hemat. Beberapa kegiatan sederhana bisa dilakukan guna memberikan pemahaman pada anak mengenai nilai uang agar terbiasa hidup hemat.

WowKeren - Menabung tentu merupakan salah satu kunci utama hidup hemat. Namun, sebelum mengajarkan cara menabung, baiknya orangtua jelaskan dulu apa itu uang dan apa tujuan berhemat menyimpan uang. Pertama, kalian bisa jelaskan bahwa uang adalah alat tukar dan alat membayar.

Ketika anak sudah mengerti konsep uang, barulah kenalkan konsep menabung. Katakan pada si kecil bahwa untuk bisa membeli apa yang ia mau. Kalian bisa jelaskan bahwa menabung membantu mewujudkan apa keinginan anak. Kuncinya adalah ia harus mengumpulkan dan menyimpan uang sedikit demi sedikit. Ketika uang sudah cukup terkumpul, barulah keinginannya bisa tercapai.

(wk/putr)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait