Buat Catatan Keuangan Secara Rutin
Unsplash/Van Tay Media
SerbaSerbi

Memulai bisnis makanan beku atau frozen food di tengah pandemi Corona bisa menjadi peluang usaha yang menjanjikan. Nah bagi Anda yang berniat untuk membangun bisnis tersebut, sebaiknya simak beberapa tips suksesnya berikut ini.

WowKeren - Meskipun menjalankan bisnis kecil-kecilan dari rumah, bukan berarti Anda bisa mengabaikan catatan keuangan. Agar keuangan bisnis Anda tetap terkendali, pastikan untuk menyiapkan catatan khusus yang berkaitan dengan pengeluaran dan pemasukan dana sekecil apapun.

Sebaiknya pisahkan uang pribadi dengan dagangan agar Anda bisa mengontrol pengeluaran dan mengetahui untung yang dihasilkan. Selain itu, usahakan untuk menyimpan keuntungan terlebih dahulu dan jangan buru-buru menggunakannya, terlebih untuk keperluan yang tidak terlalu penting atau tidak berhubungan dengan usaha Anda.

(wk/eval)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait