Uleni dengan Cara yang Tepat
pexels.com/Life Of Pix
Kuliner

Dengan kulit dimsum yang lembut dan transparan isi bagian dalamnya akan terlihat dan semakin menggugah selera. Berikut tips yang bisa kamu lakukan untuk membuatnya.

WowKeren - Jika tidak bisa menemukan kulit tang mien di pasaran, kamu bisa menggantinya dengan tepung protein tinggi. Uleni tepung dengan air hangat hingga tercampur rata. Pastikan tanganmu dalam kondisi bersih, ya. Jika sudah rata, diamkan adonan selama beberapa waktu untuk membuatnya kalis.

Setelah kalis, uleni lagi tetapi tidak perlu seperti sebelumnya, hanya sebentar saja. Lalu setelah itu diamkan lagi adonan sebelum digunakan. Saat ini sudah banyak tersedia resep membuat kulit dimsum di internet sehingga kamu tidak perlu khawatir.

(wk/zodi)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel