Mengatasi Masalah Pencernaan
iStock
Health

Daun bidara banyak dimanfaatkan sebagai jamu dengan cara direbus. Daun yang memiliki bentuk bundar kecil ini mengandung berbagai senyawa alami yang sangat baik untuk tubuh

WowKeren - Salah satu masalah pencernaan yang umum adalah maag. Daun bidara dipercaya mampu meringankan dampak negatif dari asam lambung. Sehingga jika kamu memiliki riwayat penyakit maag atau asam lambung bisa memanfaatkan daun ini.

Tak hanya itu, daun bidara juga bermanfaat untuk membantu mengobati tukak lambung. Untuk mengonsumsi daun bidara, disarankan untuk merebusnya terlebih dahulu lalu diminum airnya. Jika kamu tidak ingin ribet, daun bidara juga tersedia dalam bentuk suplemen yang siap dikonsumsi.

(wk/zodi)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait