Gunakan Earphone untuk Meditasi
Unsplash/Jaz King
Health

Berjalan kaki setiap pagi dapat menurunkan tekanan darah dalam tubuh dan memperkuat jantung. Namun ada kalanya, aktivitas ini jika dilakukan terus-menerus bisa memicu rasa bosan.

WowKeren - Menurut Survei Wawancara Kesehatan Nasional 2017, yang diterbitkan oleh National Institutes of Health, meditasi tengah menjadi tren yang mulai banyak dilakukan dan tentu saja untuk alasan yang baik. Para peneliti menilai bahwa praktik relaksasi pikiran dan tubuh dapat mengurangi inflamasi, mengatur ritme sirkadian, dan metabolisme glukosa, serta menurunkan tekanan darah.

John Paul H. Rue, seorang dokter medis olahraga di Mercy Medical Center di Baltimore mengatakan jika segala bentuk olahraga bisa menjadi upaya meditasi, bahkan berjalan kaki. Hal ini didukung dengan tempat yang kamu lalui, baik itu berupa taman hijau, jalan setapak, maupun dengan memblokir dunia luar dengan memasang earphone untuk mendengarkan podcast kesehatan.

(wk/zodi)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait