Ibu Tunggal Anak Tiga
YouTube/onasismediaintertaimen
Film

Akting Christine Hakim di 'The Last of Us' menjadi perbincangan. Sebagai artis senior, Christine Hakim telah menunjukkan kemampuannya dalam memerankan berbagai karakter.

WowKeren - Di film "Ibu Maafkan Aku", Christine Hakim memerankan seorang wanita bernama Hartini, sosok ibu tunggal yang harus membesarkan ketiga anaknya setelah sang suami meninggal. Ada yang menarik dari film ini. Bagi Christine sendiri, "Ibu Maafkan Aku" merupakan refleksi pekerjaan dan kehidupan yang sesungguhnya.

Nilai yang didapat dari film "Ibu Maafkan Aku", menurutnya, langsung dirasakannya sendiri. "Mengingatkan kita semua untuk hal yang paling esensi sebetulnya adalah bagaimana kita tidak ada alasan untuk tidak selalu menomorsatukan dan memperhatikan ibu," katanya. Christine sendiri juga merawat sang ibu yang berusia 81 tahun. "Jadi pada saat saya membaca script ini adalah sebuah amanah," imbuhnya.

(wk/zodi)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait