Sambal Bawang dengan Rasa Pedas yang Kuat
Kuliner

Sambal merupakan pelengkap makanan yang tidak bisa dipisahkan dari kuliner Indonesia. Jenisnya juga beragam. Mulai dari bahan dasar dan pembuatan juga berbeda-beda tiap daerah.

WowKeren - Sambal pertama adalah sambal bawang. Jenis sambal satu ini menjadi salah satu yang paling mudah pembuatannya. Sambal bawang memiliki banyak penggemar di Indonesia lantaran rasanya yang sangat pedas. Bagaimana tidak? Sambal ini murni terbuat dari cabai, bawang merah dan bawang putih saja.

Cara membuat sambal bawang mudah. Bahan-bahan yang telah disebutkan sebelumnya hanya perlu dihaluskan kemudian tambahkan garam dan gula secukupnya. Setelah itu, tuangkan minyak panas ke dalam sambal, lalu aduk rata. Sambal ini siap membuat kalian menangis dan ketagihan!

(wk/nris)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel