Turbulensi Jarang Menyebabkan Kecelakaan
Getty Images/Aaron Foster
Travel

Pada dasarnya, turbulensi tidak membahayakan. Penyebab turbulensi juga bermacam-macam mulai dari arus dari awan badai, arus termal, atau udara yang diakibatkan perubahan kecepatan angin.

WowKeren - Federal Aviation Administration menyebutkan jika ada sekitar 58 penumpang pesawat yang terluka akibat turbulensi setiap tahunnya. Yang mana, hal ini pada umumnya terjadi saat pesawat berada di ketinggian di atas 30.000 kaki.

Dari jumlah tersebut, dua pertiganya adalah para kru kabin dan mereka yang tidak menggunakan sabuk pengaman. Dengan kata lain, di Amerika sendiri hanya ada sekitar 20 dari 800 juta penumpang terluka akibat turbulensi setiap tahunnya.

(wk/zodi)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait