Rutin Memeriksa Riwayat Transaksi
Getty Images/Aleksandar Nakic
Tekno

Melakukan transaksi non tunai dengan dompet digital bisa jadi pilihan bijak demi mencegah penularan virus Corona di era new normal. Sebelum melakukannya, sebaiknya perhatikan delapan tips ini agar transaksi berlangsung aman dan lancar.

WowKeren - Hampir semua dompet digital menyediakan fitur riwayat pembayaran. Tujuannya tak lain adalah untuk memudahkan penggunanya dalam mengontrol pengeluaran. Oleh sebab itu usahakan untuk selalu memeriksa riwayat transaksi secara berkala tiga hari sekali.

Sebaiknya catat dan analisis pengeluaran menggunakan dompet digital dalam kurun waktu tersebut. Dengan melakukan evaluasi pengeluaran, Anda dapat menetapkan batasan-batasan di setiap transaksi yang dilakukan. Sehingga pengeluaran akan lebih terkontrol dan saldo dompet digital takkan mudah terkuras.

(wk/eval)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait