Tetap Menjaga Jarak
Pxhere
SerbaSerbi

Berolahraga penting dilakukan untuk menjaga sistem kekebalan tubuh agar lebih kebal terhadap virus Corona. Jika kamu berniat berolahraga di era new normal, sebaiknya perhatikan tujuh tips berikut ini.

WowKeren - Diketahui bersama, menjaga jarak dengan orang lain merupakan salah satu cara penting untuk mencegah penyebaran virus Corona. Hal ini juga berlaku saat kamu sedang berolahraga. Sebaiknya hindari terlalu berdekatan dengan orang lain saat sedang olahraga. Karena kita tidak tahu bagaimana kondisi tubuh orang lain, terutama mereka yang tidak kita kenal.

Pasalnya pada saat ini ada banyak kasus positif COVID-19 dengan status OTG (Orang Tanpa Gejala). Meskipun terlihat sehat dari luar, mereka sebenarnya telah terjangkiti virus Corona. Sehingga jika kita berdekatan dengan mereka, risiko untuk tertular virus Corona akan semakin besar.

(wk/eval)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait