Kulit Delima
Lifestyle

Ketika kalian memakan buah, sebaiknya jangan dibuang dulu kulitnya. Karena ternyata, kulit buah juga memiliki banyak kandungan mineral dan vitamin yang berguna untuk kecantikan loh.

WowKeren - Selain bisa mengecilkan pori-pori wajah dan membuat wajah jadi lebih bersinar, kulit delima juga bisa menyeimbangkan pH dan menghilangkan sel-sel kulit mati dengan mudah. Caranya, keringkan kulit delima dan haluskan.

Campurkan kulit delima kering tersebuk dengan dua sendok makan yoghurt dan satu sendok makan perasan lemon. Setelah dicampur sehingga berbentuk pasta, oleskan pada wajah kalian sambil memijatnya dengan lembut dan bilas dengan air dingin.

(wk/putr)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait