Diduga Terpapar Penyakit Mulut dan Kuku, Penjualan Sapi di 48 Desa Sumut Disetop
Nasional

Diduga Terpapar Penyakit Mulut dan Kuku, Penjualan Sapi di 48 Desa Sumut Disetop

Wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) yang pertama kali ditemukan di daerah Jawa Timur itu kini tampaknya semakin menyebar ke daerah Indonesia, termasuk di antaranya Sumatera Utara (Sumut).

2 Ekor Sapi Bakal Hewan Kurban di Serang Positif PMK, Distan Lakukan Isolasi
Nasional

2 Ekor Sapi Bakal Hewan Kurban di Serang Positif PMK, Distan Lakukan Isolasi

Dinas Pertanian Kabupaten Serang menemukan ada 2 ekor sapi yang positif terjangkit PMK. Dintan pun sejauh ini melakukan langkah isolasi dan pengobatan untuk dua ekor sapi tersebut.

Jelang Idul Adha, MUI Siapkan Fatwa Hewan Kurban yang Terpapar PMK
Nasional

Jelang Idul Adha, MUI Siapkan Fatwa Hewan Kurban yang Terpapar PMK

Tidak lama lagi, umat Islam di Indonesia akan merayakan Idul Adha. Akan tetapi, menjelang perayaan kurban, tersebar wabah penyakit mulut dan kuku (PMK) di sejumlah daerah Indonesia.

PMK Menyebar ke Berbagai Wilayah, Produksi Vaksin Ditargetkan Rampung Agustus 2022
Nasional

PMK Menyebar ke Berbagai Wilayah, Produksi Vaksin Ditargetkan Rampung Agustus 2022

Kementerian Pertanian berencana memproduksi sendiri vaksin untuk PMK. Kementan pun menargetkan vaksin tersebut selesai produksi pada Agustus 2022 mendatang.

Jutaan Ternak di 15 Provinsi Terdampak Wabah PMK, Mentan Pastikan Hewan Kurban Bukan Dari Zona Merah
Nasional

Jutaan Ternak di 15 Provinsi Terdampak Wabah PMK, Mentan Pastikan Hewan Kurban Bukan Dari Zona Merah

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo mengungkapkan bahwa total populasi ternak dari 15 provinsi tersebut mencapai 13,8 juta ekor. 3,9 juta di antaranya terdampak penyakit mulut dan kuku (PMK).

Tak Hanya di Indonesia, Malaysia Juga Khawatirkan Wabah Penyakit Mulut dan Kuku
Dunia

Tak Hanya di Indonesia, Malaysia Juga Khawatirkan Wabah Penyakit Mulut dan Kuku

Di Indonesia, wabah PMK telah ditemukan di sejumlah daerah. Sementara itu, Malaysia tampaknya juga mengkhawatirkan hal serupa, khususnya tidak lama lagi akan merayakan Hari Raya Idul Adha atau Qurban.

Surabaya Lockdown 2 Kecamatan Usai Temukan Kasus PMK, Terjunkan 8 Regu ke Lapangan
Nasional

Surabaya Lockdown 2 Kecamatan Usai Temukan Kasus PMK, Terjunkan 8 Regu ke Lapangan

Dua kecamatan di Surabaya melakukan lockdown lalu lintas ternak usai ditemukan kasus PMK. Pemerintah Surabaya juga berkoordinasi dengan berbagai pihak untuk mencegah penyebarluasan PMK jelang Idul Adha.

Hadapi PMK, Kementan Gercep Kirim Logistik Kesehatan Hingga APD ke Berbagai Daerah
Nasional

Hadapi PMK, Kementan Gercep Kirim Logistik Kesehatan Hingga APD ke Berbagai Daerah

Kementerian Pertanian melakukan langkah pengendalian wabah PMK dengan mengirimkan berbagai logistik kesehatan ke sejumlah daerah di Tanah Air. Logistik kesehatan juga dikirim ke daerah yang belum terpapar PMK.

Aceh Barat Putuskan 'Lockdown' Pasca PMK Serang Ternak di Berbagai Daerah
Nasional

Aceh Barat Putuskan 'Lockdown' Pasca PMK Serang Ternak di Berbagai Daerah

Dua kabupaten di Provinsi Aceh telah terkonfirmasi terjangkit wabah Penyakit Mulut dan Kuku. Kini Kabupaten Aceh Barat yang belum terjangkiti PMK pun memutuskan melarang hewan ternak dari luar daerah masuk.

Wabah PMK Merebak, Pengamat Duga Berasal Dari Daging Impor Negara Ini
Nasional

Wabah PMK Merebak, Pengamat Duga Berasal Dari Daging Impor Negara Ini

Guru Besar IPB, Dwi Andreas Santoso, menjelaskan bahwa Indonesia telah bersusah payah untuk keluar dari wabah PMK selama puluhan tahun hingga akhirnya diberi pengakuan status bebas PMK tahun 1990.

Semakin Merebak, PMK Ditemukan di Lombok Picu Kekhawatiran Timbul Gejolak Sosial
Nasional

Semakin Merebak, PMK Ditemukan di Lombok Picu Kekhawatiran Timbul Gejolak Sosial

Setelah ditemukan di Jateng, wabah PMK hewan yang pertama kali terdeteksi di Jatim itu kini merebak ke Lombok Timur, NTB. Hal ini lantas dikhawatirkan memicu menimbulkan gejolak sosial.

Tak Hanya Di Jatim, Kini Penyakit Mulut dan Kuku Hewan Terdeteksi di 4 Daerah Jawa Tengah
Nasional

Tak Hanya Di Jatim, Kini Penyakit Mulut dan Kuku Hewan Terdeteksi di 4 Daerah Jawa Tengah

Setelah ditemukan di empat daerah Jawa Timur, kini tampaknya penyakit mulut dan kuku mulai meluas. Hal ini dapat dilihat dari Jawa Tengah yang diduga telah mendeteksi PMK.

Belum Ada Vaksin, Peternak Obati Hewan Terjangkit PMK Dengan Cara Sendiri
Nasional

Belum Ada Vaksin, Peternak Obati Hewan Terjangkit PMK Dengan Cara Sendiri

Peternak di Sidoarjo berupaya mengobati sendiri hewan ternak mereka yang terserang PMK. Para peternak melakukan penyuntikan ternak dan pembersihan kandang secara rutin.

Antisipasi Penyebaran PMK Hewan Ternak, Gubernur Jateng Ganjar Pranowo Siagakan Perbatasan
Nasional

Antisipasi Penyebaran PMK Hewan Ternak, Gubernur Jateng Ganjar Pranowo Siagakan Perbatasan

Penyakit Mulut dan Kuku atau PMK pada hewan ternak sebelumnya telah dilaporkan menjangkit di empat Kabupaten, Jawa Timur. Kini masing-masing pemda pun melakukan langkah antisipasi.

Waspada! 5 Bagian Ternak yang Terjangkit PMK Ini Tak Boleh Dikonsumsi
Nasional

Waspada! 5 Bagian Ternak yang Terjangkit PMK Ini Tak Boleh Dikonsumsi

Mentan melarang 5 bagian hewan ternak yang terjangkit PMK untuk dikonsumsi. Meski begitu, masih ada bagian yang boleh dikonsumsi tapi dengan prosedur tertentu.

PMK Makin Meresahkan, Simak Ciri Hewan yang Terkena Penyakit Mulut dan Kuku Berikut
Nasional

PMK Makin Meresahkan, Simak Ciri Hewan yang Terkena Penyakit Mulut dan Kuku Berikut

Wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) menjangkiti berbagai hewan ternak di sejumlah daerah di Indonesia. Lantas, bagaimana cara mebgenali hewan yang terjangkit PMK?

Jokowi Instruksikan Lockdown Demi Cegah Penularan PMK Ternak, Menkes Pastikan Tak Bahayakan Manusia
Nasional

Jokowi Instruksikan Lockdown Demi Cegah Penularan PMK Ternak, Menkes Pastikan Tak Bahayakan Manusia

Belakangan masyarakat menyoroti isu penyakit mulut dan kuku (PMK) terhadap hewan ternak. Pemerintah pun saat ini juga tengah mewaspadainya dan menyiapkan antisipasi untuk mencegah penularannya.

Mentan Ungkap Penyakit Mulut dan Kuku Hewan Ternak Tak Menular ke Manusia, Minta Masyarakat Tenang
Nasional

Mentan Ungkap Penyakit Mulut dan Kuku Hewan Ternak Tak Menular ke Manusia, Minta Masyarakat Tenang

Hewan ternak di 4 Kabupaten di Jawa Timur, dilaporkan mengalami Penyakit Mulut dan Kuku (PMK). Bahkan belakangan beredar informasi yang menyebut penyakit itu menular ke manusia.