SKB 3 Menteri Tetapkan Hari Libur Nasional Tahun 2022, Cuti Bersama Disesuaikan Kondisi Pandemi
Nasional
COVID-19 di Indonesia

SKB 3 Menteri Tetapkan Hari Libur Nasional Tahun 2022, Cuti Bersama Disesuaikan Kondisi Pandemi

Pemerintah melalaui SKB 3 Menteri telah menetapkan jumlah Hari Libur Nasional di tahun 2022. Sementara untuk penetapan Cuti Bersama, masih akan disesuaikan dengan kondisi pandemi COVID-19 di RI.

Semeru Kembali Keluarkan Awan Panas, Masyarakat Diminta Tak Beraktivitas Dalam Jarak Dekat
Nasional
Erupsi Semeru

Semeru Kembali Keluarkan Awan Panas, Masyarakat Diminta Tak Beraktivitas Dalam Jarak Dekat

Pascaerupsi beberapa waktu lalu, kini Gunung Semeru dilaporkan kembali meluncurkan abu dan awan panas. Maka dari itu, masyarakat diminta untuk berada di jarak aman.

Lagi, PPKM Di Luar dan Di Jawa-Bali Diperpanjang Selama 2 Pekan Ke Depan
Nasional
PPKM Darurat

Lagi, PPKM Di Luar dan Di Jawa-Bali Diperpanjang Selama 2 Pekan Ke Depan

Dalam mencegah penyebaran COVID-19 di Indonesia, pemerintah menerapkan sejumlah kebijakan, di antaranya adalah penerapan PPKM Level, baik di dalam maupun di luar wilayah Jawa-Bali.

Vaksinasi COVID-19 di Indonesia Capai 281 Juta Dosis, Jokowi: Bukan Hal yang Mudah
Nasional
Vaksin COVID-19

Vaksinasi COVID-19 di Indonesia Capai 281 Juta Dosis, Jokowi: Bukan Hal yang Mudah

Jokowi menyampaikan kabar baik mengenai capaian vaksinasi COVID-19 di Indonesia. Seperti yang diketahui pemerintah terus menggencarkan vaksinasi COVID-19.

Booster Vaksin COVID-19 Gratis Atau Berbayar Baru Ditentukan Minggu Depan, Ini Alasannya
Nasional
Vaksin COVID-19

Booster Vaksin COVID-19 Gratis Atau Berbayar Baru Ditentukan Minggu Depan, Ini Alasannya

Menurut Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin, pemerintah membutuhkan 230 juta dosis Vaksin COVID-19 untuk program booster. Sedangkan pemerintah Indonesia kini baru mempunyai 113 juta dosis Vaksin COVID-19.

Jumlah Pasien COVID-19 yang Dirawat di Wisma Atlet Kembali Bertambah Menjadi 912 Orang
Nasional
COVID-19 di Indonesia

Jumlah Pasien COVID-19 yang Dirawat di Wisma Atlet Kembali Bertambah Menjadi 912 Orang

Kasus COVID-19 di Indonesia diketahui kembali mengalamai penambahan kasus. Dengan begini, jumlah pasien COVID-19 yang dirawat di Wisma Atlet pun bertambah.

Kata MUI soal Heboh Fenomena Boneka Arwah
Nasional

Kata MUI soal Heboh Fenomena Boneka Arwah

Beberapa publik figur mengaku merawat boneka arwah seperti anaknya sendiri dan mulai memamerkannya ke media sosial. Majelis Ulama Indonesia (MUI) lantas ikut angkat bicara mengenai fenomena boneka arwah ini.

Polisi Berhasil Tangkap Bos Penyelundup PMI Ilegal yang Tenggelam di Perairan Malaysia
Nasional

Polisi Berhasil Tangkap Bos Penyelundup PMI Ilegal yang Tenggelam di Perairan Malaysia

Kasus tenggelamnya kapal yang membawa PMI ilegal di perairan Malaysia hingga kini terus diusut polisi. Setelah menetapkan dua tersangka, kini polisi berhasil menangkap sosok yang diduga bos penyalur PMI ilegal.

Kemendikbudristek Wajibkan Gelar PTM, KPAI Ingatkan Tak Paksakan Guru dan Murid Ikut Jika Sakit
Nasional
Sekolah di Tengah Corona

Kemendikbudristek Wajibkan Gelar PTM, KPAI Ingatkan Tak Paksakan Guru dan Murid Ikut Jika Sakit

Sebelumnya, dalam SKB empat menteri mewajibkan agar seluruh sekolah bisa melakukan PTM mulai Januari 2022. Menanggapi hal ini, KPAI lantas mengingatkan untuk digelar dengan aman.

Tegaskan Soal Karantina, Jokowi Minta Tak Ada Lagi Dispensasi Apalagi 'Bayar' Untuk Bisa Lolos
Nasional
COVID-19 di Indonesia

Tegaskan Soal Karantina, Jokowi Minta Tak Ada Lagi Dispensasi Apalagi 'Bayar' Untuk Bisa Lolos

Sebelumnya, pemerintah sempat memberikan dispensasi karantina bagi yang mengajukan permohonan. Kini, Jokowi telah meminta untuk tak lagi memberikan dispensasi karantina.

AMPHURI Kena Teguran Kemenag Karena Berangkatkan Rombongan Umrah Berisi 84 Orang
Nasional

AMPHURI Kena Teguran Kemenag Karena Berangkatkan Rombongan Umrah Berisi 84 Orang

Sebanyak 84 pimpinan Penyelenggaraan Perjalanan Ibadah Umrah (PPIU) diberangkatkan Asosiasi Muslim Penyelenggara Haji dan Umrah Republik Indonesia (AMPHURI) pada 30-31 Desember 2021.

Eijkman Pastikan Riset Vaksin COVID-19 Merah Putih Tetap Lanjut Meski 71 Peneliti Diberhentikan
Nasional
Vaksin COVID-19

Eijkman Pastikan Riset Vaksin COVID-19 Merah Putih Tetap Lanjut Meski 71 Peneliti Diberhentikan

Pengembangan Vaksin Merah Putih dilakukan oleh tujuh institusi. Antara lain LBM Eijkman, LIPI, Universitas Airlangga, Institut Teknologi Bandung, Universitas Indonesia, Universitas Gadjah Mada, dan Universitas Padjadjaran.

PTM 100 Persen Diterapkan di Jakarta Mulai Hari Ini, Anggota DPR Usul Tes COVID-19 Acak
Nasional
Sekolah di Tengah Corona

PTM 100 Persen Diterapkan di Jakarta Mulai Hari Ini, Anggota DPR Usul Tes COVID-19 Acak

Meski kapasitas PTM sudah 100 persen, semua warga sekolah tetap diwajibkan untuk menerapkan protokol kesehatan secara ketat, terutama bagi mereka yang belum divaksinasi.

Banjir Lahar Dingin Gunung Semeru Kembali Terjadi, 2 Warga dan Kerbaunya Terjebak
Nasional
Erupsi Semeru

Banjir Lahar Dingin Gunung Semeru Kembali Terjadi, 2 Warga dan Kerbaunya Terjebak

Dua warga Desa Bades lantas dilaporkan terjebak banjir lahar dingin di daerah pertambangan Rotary Screen, Desa Gondoruso. Kedua warga tersebut bernama Buang (50) dan Suara (65).

Bikin Pengendara Motor Terperosok, Ini Penjelasan Pengelola Soal Ambruknya Jembatan Cihampelas
Nasional

Bikin Pengendara Motor Terperosok, Ini Penjelasan Pengelola Soal Ambruknya Jembatan Cihampelas

Video detik-detik ambruknya jembatan tersebut pun beredar di media sosial. Dalam video itu, tampak sepeda motor yang ditumpangi dua orang terperosok ke dalam waduk. Terdengar teriakan panik kala penumpang sepeda motor itu jatuh.

2 Warga Surabaya Positif Omicron, Sempat Berlibur ke Bali dan Menginap di Nusa Dua
Nasional
Mutasi Corona Masuk Indonesia

2 Warga Surabaya Positif Omicron, Sempat Berlibur ke Bali dan Menginap di Nusa Dua

Menurut Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi, kedua pasien Omicron tersebut masih satu keluarga. Mereka terdeteksi terpapar Omicron setelah pulang liburan dari Bali.

Jokowi Perpanjang Status Pandemi COVID-19 di Indonesia, Dinilai Masih Berdampak ke 3 Hal Ini
Nasional
COVID-19 di Indonesia

Jokowi Perpanjang Status Pandemi COVID-19 di Indonesia, Dinilai Masih Berdampak ke 3 Hal Ini

Presiden Joko Widodo resmi memperpanjang status pandemi COVID-19 di Indonesia. Hal ini tercantum di Keputusan Presiden Nomor 24 Tahun 2021 yang diteken pada 31 Desember lalu.

Wajib Karantina 14 Hari Berlaku Sampai Akhir 2022, Khusus untuk WNI dari Negara Ini
Nasional
PPKM Darurat

Wajib Karantina 14 Hari Berlaku Sampai Akhir 2022, Khusus untuk WNI dari Negara Ini

Mulai 1 Januari 2022, WNI pelaku perjalanan internasional wajib menjalani karantina selama 10-14 hari. Durasi disesuaikan dengan status Omicron di negara sang WNI berasal.

LBM Eijkman Dilebur Bikin Periset Diberhentikan Tanpa Pesangon, Kepala BRIN Beri Klarifikasi
Nasional

LBM Eijkman Dilebur Bikin Periset Diberhentikan Tanpa Pesangon, Kepala BRIN Beri Klarifikasi

LBM Eijkman sudah diintegrasikan dengan BRIN sejak September 2021. Kini pengintegrasian itu disebut menyebabkan ratusan periset LBM Eijkman diberhentikan tanpa pesangon.

Jawa Timur Laporkan Kasus COVID-19 Varian Omicron Pertama
Nasional
Mutasi Corona Masuk Indonesia

Jawa Timur Laporkan Kasus COVID-19 Varian Omicron Pertama

Pada Minggu (2/1), Tim Peneliti UNAIR memaparkan bahwa pihaknya telah menemukan kasus COVID-19 dengan varian Omicron di Jawa Timur. Berikut penjelasan lengkapnya.