Planet Mars
Rawpixel/NASA
Travel

Tur virtual bisa menjadi sarana menyenangkan dan simple untuk memberikan gambaran tentang destinasi tertentu. Selain itu, tur virtual ini bisa menjadi alternatif bagi kalian yang ingin melihat tempat wisata ke luar negeri namun terhalang biaya.

WowKeren - Jika kalian masih belum menemukan destinasi wisata menarik di bumi, bagaimana jika mencoba mencarinya di planet lain? Bukan tak mungkin, dengan kecanggihan teknologi zaman sekarang, kalian juga bisa melakukan wisata virtual ke planet Mars loh. Direkam oleh rover Curiosity milik NASA, kalian akan dibawa mengelilingi Mars.

Tak hanya itu, ada juga misi yang bisa kalian lakukan sehingga membuat tur virtual ini semakin menarik. Sekadar informasi, rover Curiosity ini awalnya diluncurkan di Florida, Amerika Serikat, pada 26 November 2011 lalu. Visi utama peluncuran Curiosity adalah mencari tahu apakah Mars layak dihuni manusia di masa depan loh.

Buat kalian yang tertarik ingin mencoba virtual tour, cobalah untuk melihat artikel ini terlebih dahulu untuk mengetahui tipsnya agar liburan jadi lebih asyik. Simak juga beberapa museum keren yang juga menyajikan program wisata virtual di artikel ini.

(wk/putr)

Follow Berita WowKeren.com di Google News

You can share this post!

Rekomendasi Artikel
Berita Terkait