Vaksin Merah Putih Unair Mulai Uji Klinis Fase Ketiga, Ribuan Orang Jadi Relawan
Nasional

Vaksin Merah Putih Unair Mulai Uji Klinis Fase Ketiga, Ribuan Orang Jadi Relawan

Vaksin Merah Putih yang dikembangkan oleh Unair sebelumnya telah melewati uji klinis fase pertama dan kedua. Kini, Unair tengah melangsungkan uji klinis fase ketiga yang dimulai pada Senin (27/6) hari ini.

Setelah MUI, Kini Giliran Kemenag yang Beri Sertifikat Halal Untuk Vaksin Merah Putih
Nasional

Setelah MUI, Kini Giliran Kemenag yang Beri Sertifikat Halal Untuk Vaksin Merah Putih

Vaksin Merah Putih yang diinisiasi oleh UNAIR Surabaya dan PT Biotis Pharmaceuticals Indonesia sebelumnya telah mendapat sertifikat halal dari MUI. Adapun sertifikat halal dari Kemenag diserahkan langsung oleh Menag.

Vaksin Merah Putih Ampuh Lawan Varian Omicron? Ini Kata Kepala BPOM
Nasional

Vaksin Merah Putih Ampuh Lawan Varian Omicron? Ini Kata Kepala BPOM

Sebagai informasi, Vaksin COVID-19 Merah Putih kini dipersiapkan salah satunya sebagai vaksin donasi internasional. Nantinya, vaksin ini akan didonasikan kepada negara-negara yang membutuhkan vaksin.

MUI Ungkap Proses Sertifikasi Halal Vaksin Merah Putih, Terbilang Singkat
Nasional

MUI Ungkap Proses Sertifikasi Halal Vaksin Merah Putih, Terbilang Singkat

Vaksin Merah Putih hasil pengembangan UNAIR bersama PT Biotis Pharmaceuticals sebelumnya telah mendapatkan sertifikasi halal dari MUI. Kini MUI membongkar proses dari sertifikasi tersebut.

Syaratnya Belum Pernah Divaksin Sama Sekali, Relawan Uji Klinis Vaksin Merah Putih Agak Sulit Dicari
Nasional

Syaratnya Belum Pernah Divaksin Sama Sekali, Relawan Uji Klinis Vaksin Merah Putih Agak Sulit Dicari

Dokter Gatot Sugiarto dari Tim Satgas COVID-19 Jawa Timur mengungkapkan bahwa pihaknya telah merekrut 90 orang untuk uji klinis fase 1 Vaksin Merah Putih yang rencananya akan dilaksanakan hingga 8 Maret 2022 mendatang.

Disiapkan Untuk Booster dan Anak, Vaksin Merah Putih Sudah Dapat Sertifikat Halal Dari MUI
Nasional

Disiapkan Untuk Booster dan Anak, Vaksin Merah Putih Sudah Dapat Sertifikat Halal Dari MUI

Sebelumnya, Menkes Budi Gunadi menyampaikan bahwa Vaksin Merah Putih akan dipakai sebagai booster dan vaksin anak usia 3-6 tahun. Keputusan itu disebutnya merupakan hasil diskusi bersama Presiden.

In Depth: Dikembangkan di Indonesia, Ini Beda perjalanan Vaksin Merah Putih dan Vaksin Nusantara
Nasional

In Depth: Dikembangkan di Indonesia, Ini Beda perjalanan Vaksin Merah Putih dan Vaksin Nusantara

Seperti yang diketahui, Indonesia mengembangkan vaksin COVID-19 lokal di antaranya adalah vaksin Merah Putih dan Nusantara. Meski dikembangkan di Indonesia, ada perbedaan perjalanan pengembangan dua vaksin tersebut.

Tak Hanya Digunakan Di Indonesia, Pemerintah Berencana Hibahkan Vaksin Merah Putih ke Negara Afrika
Nasional

Tak Hanya Digunakan Di Indonesia, Pemerintah Berencana Hibahkan Vaksin Merah Putih ke Negara Afrika

Vaksin Merah Putih saat ini telah memasuki fase I uji klinik kepada manusia yang dimulai pada Rabu (9/2) kemarin. Adapun vaksin yang dimaksud adalah hasil riset penelitian UNAIR dengan Biotis Pharmaceuticals.

Vaksin Merah Putih Mulai Diujikan ke Manusia Hari Ini, Fase I Uji Klinik Ada 90 Sukarelawan
Nasional

Vaksin Merah Putih Mulai Diujikan ke Manusia Hari Ini, Fase I Uji Klinik Ada 90 Sukarelawan

Seperti yang diketahui, BPOM sebelumnya telah memberikan izin kepada Vaksin Merah Putih, sehingga uji klinik terhadap manusia bisa dilakukan. Adapun uji klinik itu ada dua fase.

Relawan Bakal Disuntik 2 Dosis Vaksin Merah Putih, BPOM Mulai Selektif Beri Izin Vaksin Buatan Asing
Nasional

Relawan Bakal Disuntik 2 Dosis Vaksin Merah Putih, BPOM Mulai Selektif Beri Izin Vaksin Buatan Asing

Sebelumnya, vaksin Merah Putih sudah melakukan uji klinik terhadap hewan, kini setelah mendapat izin dari BPOM akan diuji kepada manusia. Kemudian BPOM juga akan lebih mempertimbangkan vaksin dalam negeri.

Bisa Segera Diuji Klinik ke Manusia, Vaksin Merah Putih UNAIR Sudah Dapat Izin dari BPOM
Nasional

Bisa Segera Diuji Klinik ke Manusia, Vaksin Merah Putih UNAIR Sudah Dapat Izin dari BPOM

Vaksin COVID-19 Merah Putih yang dikembangkan UNAIR kini sudah mendapat Persetujuan Protokol Uji Klinik (PPUK) dari BPOM. Hal itu berarti vaksin Merah Putih sudah bisa diuji klinik ke manusia.

Vaksin COVID-19 Produksi Indonesia Punya Potensi Dialokasikan untuk Masyarakat Global?
Nasional

Vaksin COVID-19 Produksi Indonesia Punya Potensi Dialokasikan untuk Masyarakat Global?

Pemerintah berharap Indonesia mampu mencapai kekebalan komunitas melalui program vaksin booster. Indonesia juga diharapkan bisa ikut membawa percepatan pemenuhan akses vaksinasi bagi masyarakat global.

Uji Klinis Akan Dilaksanakan Februari Mendatang, Vaksin Merah Putih Unair Dinilai Bisa Lawan Omicron
Nasional

Uji Klinis Akan Dilaksanakan Februari Mendatang, Vaksin Merah Putih Unair Dinilai Bisa Lawan Omicron

Perkembangan penelitian Vaksin Merah Putih yang dilakukan Unair saat ini telah memasuki tahap uji klinis terhadap manusia. Tim peneliti Unair meyakini Vaksin Merah Putih bisa melawan Omicron.